Sambut Tahun Baru 2026, Pusat Pengembangan Bahasa UIN Malang Gelar Rapat Koordinasi

PPB – Pusat Pengembangan Bahasa (PPB) UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menyelenggarakan kegiatan koordinasi internal pada Kamis (18/12/2025) sebagai bagian dari penguatan tata kelola kelembagaan dan pemantapan program kerja ke depan. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Pusat Pengembangan Bahasa beserta seluruh staf dan pengelola unit di lingkungan PPB UIN Malang. Rapat koordinasi diawali dengan arahan […]